Dugaan pemerkosaan terhadap wanita bernama Ms. Lee yang dilakukan Micky Yoochun
sukses membuat publik gempar. Seiring dengan isu tersebut, kabar lain
juga ikut bermunculan, salah satunya adalah masa lalu Yoochun yang
kembali dibahas oleh netter.
Dilansir dari Pann, kabarnya member JYJ itu pernah melecehkan
penata gayanya di masa lalu. Para netter pun mengunggah foto yang
dinilai bisa